Berita Prestasi
Mahasiswa Teknik Elektro UNS yang tergabung dalam Tim Robot Terbang Technology Development Bengawan UV UNS Berhasil Raih Prestasi Juara Harapan 1 KRTI 2021
UNS (Universitas Sebelas Maret) berhasil meraih prestasi juara harapan 1 di Kontes Robot Terbang Indonesia (KRTI) 2021 dalam divisi Technology Development katergori Electronic Speed Controller ESC / ECU. Ajang yang dimenangkan oleh Tim Bengawan UV Read more…